Refleksi Nilai-Nilai BerAKHLAK
di
RSUD Tgk. Abdullah Syafi’i Beureunuen
Tutor Pengampu : Azhari, SH., M.Si
Oleh :
Drg. Elvita Srie Wahyuni
Nilai-Nilai BerAKHLAK
adalah sebagai berikut :
1. Berorientasi Pelayanan
Aksi :
1. Memahami dan memenuhi kebutuhan masyarakat
2. Ramah, cekatan, solutif, dan dapat diandalkan
3. Melakukan perbaikan tiada henti
Ramah
dengan menerapkan 5S
( Senyum, Salam, Sapa, Sopan, Santun)
Foto 1 : Bersikap ramah saat melayani pasien
2. Akuntabel
Aksi :
1. Melaksanakan tugas dengan jujur, bertanggung jawab, cermat,
serta disiplin, dan berintegritas tinggi
2. Menggunakan kekayaan dan barang milik negara secara
bertanggung jawab, efektif, dan efisien
3. Tidak menyalahgunakan kewenangan jabatan
Disiplin dan menggunakan inventaris negara secara
bertanggung jawab, efektif, dan efisien
Foto 2 : Datang tepat Waktu Foto 3 : Menggunakan inventaris RS dengan
hati-hati, bertanggung jawab
3. Kompeten
Aksi :
1. Meningkatkan kompetensi diri untuk menjawab tantangan
yang selalu berubah
2. Membantu orang lain belajar
3. Melaksanakan tugas dengan kualitas terbaik
Meningkatkan kompetensi diri untuk
menjawab tantangan yang selalu berubah
Foto 4 : Saat sedang Mengikuti Seminar dan Pelatihan
Kedokteran Gigi
4. Harmonis
Aksi :
1. Menghargai setiap orang apapun latar belakangnya
2. Suka menolong orang lain
3. Membangun lingkungan kerja yang kondusif
Membangun lingkungan kerja yang kondusif
Foto 5 : Membangun Rasa Kekeluargaan dengan Seluruh Staf Poli Gigi
5. Loyal
Aksi :
1. Memegang teguh ideologi pancasila, UUD 1945 serta
kepada negara kesatuan republik Indonesia serta
pemerintahan yang sah
2. Menjaga nama baik sesama ASN, pimpinan , instansi, dan
negara
3. Menjaga rahasia jabatan dan negara
Menjaga rahasia jabatan dan negara
Foto 6 : Menjaga Kerahasiaan Riwayat Medis Pasien, Kecuali jika
dibutuhkan dan sesuai dengan UUD yang berlaku
6. Adaptif
Aksi :
1. Cepat menyesuaikan diri menghadapi perubahan
2. Terus berinovasi dan mengembangkan kreatifitas
3. Bertindak proaktif
Cepat menyesuaikan diri menghadapi perubahan
Foto 7 : Menerapkan Protokol Kesehatan Foto 8 : Saat Ditugaskan Bekerja di JKN
7. Kolaboratif
Aksi :
1. Memberikan kesempatan kepada berbagai pihak untuk
berkontribusi
2. Terbuka dalam kerjasama untuk menghasilkan nilai
tambah
3. Menggerakkan pemanfaatan berbagai sumber daya
untuk tujuan bersama
Memberikan kesempatan kepada berbagai
pihak untuk berkontribusi
Foto 10 : Berkerjasama dengan Unit Terkait
Foto 9 : Bekerja sama dengan Perawat Gigi Lainnya
dalam Melakukan Pelayanan
Video Refleksi Nilai-Nilai BerAKHLAK dapat
dilihat pada link:
https://youtu.be/uTNDx4ayitg
SEKIAN
&
TERIMA KASIH