(Mindfulness) : Tentang Garis Edar Beserta Artinya
(Mindfulness) : Tentang Garis Edar Beserta Artinya
A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui pendekatan saintifik dengan menggunakan model pembelajaran Discovery Learning metode dikusi,
tanya jawab, dan penugasan, peserta didik diharapkan mampu: Menganalisis perkembangan model atom dari model
atom Dalton, Thomson, Rutherford, Bohr, dan Mekanika Gelombang dengan penuh rasa ingin tahu, tanggung jawab,
displin selama proses pembelajaran, bersikap jujur, percaya diri dan pantang menyerah, serta memiliki sikap
responsif (berpikir kritis) dan proaktif (kreatif), serta mampu berkomunikasi dan bekerjasama dengan baik, dengan
mengembangkan nilai karakter berpikir kritis, kreatif (kemandirian), kerjasama (gotong royong) dan kejujuran
(integritas).
B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan 1
1. Kegiatan Pendahuluan Ket
Menyiapkan peserta didik untuk mengikuti proses pembelajaran, berdoa, absensi, (Budaya Religious)
Memeriksa kebersihan lingkungan kelas,Peserta didik diminta memperhatikan lingkungan sekitar 10 Menit
tempat duduk mereka, jika ada sampah peserta didik diminta untuk memungut sampah dan
memasukkan ke dalam tong sampah sesuai jenis nya.kebersihan lingkungan kelas
Menyiapkan sumber-sumber belajar, menyiapkan penampilan media
Guru mengaitkan materi dengan membaca Surat Yunus ayat 61 tentang atom dan Surat Yasin ayat 40
tentang garis edar beserta artinya. Serta sesuai dengan pepatah “Dimaa bumi dipijak disinan langik
dijunjuang maksudnya letakkan segala sesuatu pada tempatnya”
Guru mengaitkan materi dengan kehidupan
Menjelaskan tujuan pembelajaran, kompetensi, literasi, dan karakater yang harus dicapai
Menyampaikan cakupan materi dan lingkup penilaian serta penjelasan uraian kegiatan sesuai silabus
Ice brecking
Asesmen diagnostik non kognitif dan kognitif
2. Kegiatan Inti
Stimulasi
- Peserta didik Audio Visual : Mengamati video yang menayangkan vidio tentang perkembangan 60 Menit
teori atom mulai dari teori Dalton sampai mekanika kauntum
- Peserta Didik Audio : Mendengarkan vidio tentang perkembangan teori atom mulai dari teori
Dalton sampai mekanika kauntum
- Peserta Didik Kinestik : Peserta didik memperhatikan beberapa produk kimia yang sering dijumpai
dalam kehidupan sehari-hari
Problem Statement
Peserta didik diberi kesempatan untuk bertanya setelah memperhatikan tayangan gambar dengan
pertanyaan diantaranya sebagai berikut:
- Apakah bunyi teori perkembangan atom menurut Jhon Dalton?
- Bersarkan gambar di berikan teormasuk teori atom siapa dan pada tahun berapa? (Cirtical
thinking, kolaborasi, komunikasi, literasi, HOTS)
Mengumpulkan informasi
Secara berkelompok, peserta didik bekerja sama mengumpulkan informasi dari berbagai sumber
tentang:
- Menganalisi model dari model atom Dalton, Thomson, Ruthorford, Bohr dan Mekanika kuantum
- Menjelaskan fenomena alam atau hasil percobaan menggunakan model atom
- Menjelaskan pratikel dasar penyusun atom
- Mennetukan partikel dasar penyusun atom
- Mendeskripsikan perkembangan teori atom/model atom
- Membedakan model atom dari model atom Dalton, Thomson, Rutherford, Bohr, dan Mekanika
Gelombang (Cirtical thinking, kolaborasi, komunikasi, literasi, kreatif, HOTS)
Pengolahan Data
- Secara berkelompok peserta didik menganalisis model dari model atom Dalton, Thomson,
Ruthorford, Bohr dan Mekanika kuantum
- Secara berkelompok peserta didik menjelaskan fenomena alam atau hasil percobaan menggunakan
model atom
- Secara berkelompok peserta didik menjelaskan pratikel dasar penyusun atom
- Secara berkelompok peserta didik menentukan partikel dasar penyusun atom
- Secara berkelompok peserta didik mendeskripsikan perkembangan teori atom/model atom
- Secara berkelompok peserta didik membedakan model atom dari model atom Dalton, Thomson,
Rutherford, Bohr, dan Mekanika Gelombang (Critical thinking, kolaborasi, komunikasi, literasi,
kreatif, HOTS)
Verifikation/ Pembuktian
- Peserta didik membandingkan hasil diskusikelompoknya dengan kelompok lain melalui diskusi
panel
- Peserta didik mengomentari hasil kerja kelompok lain (Critical thinking, kolaborasi,
komunikasi)
Generalisasi
- Peserta didik dengan bimbingan guru membuat kesimpulan dan guru mempertegas kesimpulan
yang sudah disampaikan peserta didik
3. Kegiatan Penutup
Memfasilitasi peserta didik untuk mereview pembelajaran yang telah dilaksanakan, dan guru
menghubungkan manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari agar dapat mendapatkan pembelajaran 20 Menit
Melaksanakan penilaian untuk mengetahui ketercapaian indikator
Memberikan tugas kepada peserta didik dan mengingatkan peserta didik untuk mempelajari materi
yang akan dibahas dipertemuan berikutnya tentang Nomor atom dan nomor massa serta menentukan
hubungan nomor atom dan nomor massa suatu massa suatu atom dengan jumlah partikel dasar
penyusun atom Membedakan isotop dan isobar dan isoton
Sebelum mengakhiri pembelajaran guru mengigatkan kembali agar selalu menjaga kebersihan kelas.
Berdoa dan memberi salam
Pertemuan 2
1. Kegiatan Pendahuluan Ket
Menyiapkan peserta didik untuk mengikuti proses pembelajaran, berdoa, absensi,
Memeriksa kebersihan lingkungan kelas,Peserta didik diminta memperhatikan lingkungan sekitar 10 Menit
tempat duduk mereka, jika ada sampah peserta didik diminta untuk memungut sampah dan
memasukkan ke dalam tong sampah sesuai jenis nya.kebersihan lingkungan kelas
Menyiapkan sumber-sumber belajar, menyiapkan penampilan media
Guru mengaitkan materi dengan membaca Surat Yunus ayat 61 tentang atom dan Surat Yasin ayat
40 tentang garis edar beserta artinya. Serta sesuai dengan pepatah Dimaa bumi dipijak disinan langik
dijunjuang maksudnya letakkan segala sesuatu pada tempatnya
Guru mengaitkan materi dengan kehidupan
Menjelaskan tujuan pembelajaran, kompetensi, literasi, dan karakater yang harus dicapai
Menyampaikan cakupan materi dan lingkup penilaian serta penjelasan uraian kegiatan sesuai silabus
Ice brecking
Asesmen diagnostik non kognitif dan kognitif
2. Kegiatan Inti
Stimulasi
- Peserta didik Audio Visual : mengamati video yang menayangkan vidio tentang perkembangan 60 Menit
teori atom mulai dari teori Dalton sampai mekanika kauntum
- Peserta Didik Audio : Mendengarkan vidio tentang perkembangan teori atom mulai dari teori
Dalton sampai mekanika kauntum
- Peserta Didik Kinestik : Peserta didik memperhatikan beberapa produk kimia yang sering
dijumpai dalam kehidupan sehari-hari
Problem Statement
Peserta didik diberi kesempatan untuk bertanya setelah memperhatikan tayangan gambar dengan
pertanyaan diantaranya sebagai berikut:
- Apakah bunyi teori perkembangan atom menurut Jhon Dalton?
- Bersarkan gambar di berikan teormasuk teori atom siapa dan pada tahun berapa ? (Cirtical
thinking, kolaborasi, komunikasi, literasi, HOTS)
Mengumpulkan informasi
Secara berkelompok, peserta didik bekerja sama mengumpulkan informasi dari berbagai sumber
tentang:
- Menjelaskan nomor atom dan nomor massa
- Menganalisis hubungan nomor atom dan nomor massa suatu atom dengan jumlah partikel dasar
penyusun atom
- Membedakan isotop, isoton dan isobar (Cirtical thinking, kolaborasi, komunikasi, literasi,
kreatif, HOTS)
Pengolahan Data
- Secara berkelompok peserta didik menjelaskan nomor atom dan nomor massa
- Secara berkelompok peserta didik menganalisis hubungan nomor atom dan nomor massa suatu
atom dengan jumlah partikel dasar penyusun atom
- Secara berkelompok peserta didik embedakan isotop, isoton dan isobar (Cirtical thinking,
kolaborasi, komunikasi, literasi, kreatif, HOTS)
Verifikation/ Pembuktian
- Peserta didik membandingkan hasil diskusikelompoknya dengan kelompok lain melalui diskusi
panel
- Peserta didik mengomentari hasil kerja kelompok lain (Critical thinking, kolaborasi,
komunikasi)
Generalisasi
- Peserta didik dengan bimbingan guru membuat kesimpulan dan guru mempertegas kesimpulan
yang sudah disampaikan peserta didik
3. Kegiatan Penutup
Memfasilitasi peserta didik untuk mereview pembelajaran yang telah dilaksanakan, dan guru
menghubungkan manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari agar dapat mendapatkan pembelajaran 20 Menit
Melaksanakan penilaian untuk mengetahui ketercapaian indikator
Memberikan tugas kepada peserta didik dan mengingatkan peserta didik untuk mempelajari materi
yang akan dibahas dipertemuan berikutnya tentang Konfigurasi elektron
Sebelum mengakhiri pembelajaran guru mengingatkan kembali agar selalu menjaga kebersihan kelas.
Berdoa dan memberi salam
C. ASSESMEN/PENILAIAN
1. Asesmen Diagnostik
Non Kognitif
Kognitif
2. Penilaian formatif
Kinestetik
Audio
Audi visual
3. Penilaian Sumatif
NILAI BUDAYA
Nagari bapaga undang kampuang bapaga buek
tiok lasuang baayam gadang salah tampuah buliah diambok.
Peta Konsep
Atom
Dibedakan menjadi
Tebagi atas
Model Atom
Dalton
Inti Kulit
Atom Atom
Model Atom
Rutherford
Proton
Model Atom
Bohr
Model Atom
Mekanika
Gelombang
Ahli-ahli filsafat Yunani pada tahun 500 sebelum masehi telah mengemukakan kemungkinan bahwa zat terdiri
dari partikel-partikel kecil yang tidak dapat dibagi lagi. Kenyataannya , kata atom berasal dari bahasa Yunani atomos
yang berarti “tidak dapat dibagi”. Namun orang Yunani kuno tidak mempunyai data untuk menjelaskannya sehingga
usulan mereka hanyalah berupa sedikit latihan pemikiran.
1. Model Atom Dalton
Pandangan Dalton mengenai atom sebagai bagian paling kecil tumbang setelah penemuan elektron oleh
Thomson. Pada tahun 1897, J.J Thomson melakukan eksperimen menggunakan tabung katoda seperti pada gambar
dibawah ini.
Thomson menemukan bahwa dengan menggunakan medan magnet sinar dibelokkan. Adapun dengan
menggunakan medan listrik, sinar katode tertarik oleh lempengan logam positif, tetapi ditolak oleh lempengan negatif.
Sinar katode yang ditemukan Thomson disebut elektron.
Setelah penemuan elektron, maka model atom Dalton tidak dapat diterima lagi. Ternyata atom dapat dibagi lagi
menjadi partikel penyusun atom yang salah satu partikel tersebut adalah elektron yang ditemukan oleh Thomson. Menurut
J.J. Thomson, atom merupakan partikel yang bersifat netral. Karena elektron bermuatan negatif maka harus ada partikel
lain yang dapat menetralkan muatan negatif tersebut yaitu partikel yang bermuatan positif. Dari penemuannya tersebut,
J.J. Thomson mengemukakan teori atomnya yang dikenal dengan teori atom Thomson, yaitu:
Atom merupakan bola pejal yang bermuatan positif dan di dalamnya tersebar
elektron yang bermuatan negatif. Karena tersebarnya elektron-elektron di dalam
atom bagaikan kismis, sehingga disebut model atom roti kismis.
Pada tahun 1910, Ernest Rutherford bersama dua orang asistennya, yaitu Hans Geiger dan Ernest Marsden,
melakukan serangkaian percobaan untuk mengetahui kedudukan partikel-partikel di dalam atom. Percobaan mereka
dikenal dengan hamburan sinar alfa terhadap lempeng tipis emas. Sebelumnya, telah ditemukan adanya partikel alfa, yaitu
partikel yang bermuatan positif dan bergerak lurus serta daya tembusnya besar sehingga dapat menembus lembaran tipis
kertas.
Inti atom
Lintasan elektron
elektron
Gambar. Atom menurut Rutherford
Pada tahun 1913, Niels Bohr mengemukakan teori baru mengenai struktur dan sifat atom melalui spektrum atom
Hidrogen.
1. Atom terdiri dari inti atom yang dikelilingi oleh elektron yang beredar pada
lintasan stasioner yang disebut kulit atom dan elektron tidak melepaskan dan
menyerap energi pada saat mengelilingi inti atom sehingga energi elektron konstan
dan elektron tidak jatuh ke inti atom.
2. Elektron dapat melepaskan dan menyerap energi jika elektron akan berpindah
lintasan. Elektron dapat berpindah dari tingkat energi (lintasan) yang rendah (dekat
dengan inti atom) ke tingkat energi (lintasan) yang lebih tinggi (lebih jauh dari inti)
jika menyerap energi. Dan sebaliknya elektron dapat melepaskan energi jika
pindah dari tingkat energi yang tinggi ke tingkat energi yang lebih rendah.
menyerap energi
elektron beredar
melepaskan energi
Menurut model atom Bohr, elektron mengelilingi inti pada lintasan stasioner yang disebut
kulit atom atau tingkat energi. Kulit atom yang paling dekat ke inti diberi lambang K,
kulit kedua diberi lambang L, kulit ketiga M dan seterusnya. Tiap tiap kulit atom hanya
dapat ditempati jumlah elektron maksimum 2n2 elektron, dimana n adalah nomor kulit.
Kelemahan model atom Bohr adalah hanya dapat menerangkan spektrum dari
atom hidrogen secara akurat tetapi gagal menjelaskan spektrum atom yang lebih
kompleks.
orbital
Beberapa orbital bergabung membentuk kelompok yang disebut subkulit. Jika orbital kita analogikan sebagai
“kamar elektron”, maka subkulit dapat dipandang sebagai “rumah elektron”. Beberapa subkulit yang bergabung akan
membentuk kulit atau “desa elektron”.
Nomor atom adalah jumlah proton yang terdapat didalam inti atom
Nomor massa adalah jumlah massa proton dan massa neutron dalam inti.
Jumlah proton sama dengan jumlah electron.
Keterangan :
X = Dimisalkan Lambang unsur
A = nomor massa = Jumlah proton (p) + jumlah neutron (n)
Z = Nomor atom = Jumlah proton (p) dalam inti atom
Ketentuan menentukan elektron, proton dan neutron untuk :
1. Atom netral
Proton = Elektron = Nomor atom
Neutron = Nomor massa - Nomor atom
2. Atom bermuatan
Proton = Nomor atom
Electron = Nomor atom - muatan
Neutron = Nomor massa - nomor atom
1) Isotop
Isotop adalah unsur-unsur sejenis yang memiliki nomor atom sama, tetapi memiliki massa atom berbeda atau
unsur-unsur sejenis yang memiliki jumlah proton sama, tetapi jumlah neutron berbeda.
2) Isobar
Isobar adalah atom dari unsur yang berbeda (mempunyai nomor atom berbeda), tetapi mempunyai nomor massa
yang sama.
3) Isoton
Isoton adalah atom dari unsur yang berbeda (mempunyai nomor atom berbeda), tetapi mempunyai jumlah neutron
sama.
Lampiran 2
a. Penilaian Sikap
INSTRUMEN PENILAIAN DISKUSI
Kisaran
No Aspek yang dinilai Perolehan Skor Nilai
Skor
1. Kepercayaan diri saat tampil menyajikan hasil 1–4
diskusi
2. Penyampaian materi 1–4
3. Kejelasan bahasa dan suara ketika diskusi 1–4
4. Bertanya 1–4
5. Menjawab pertanyaan 1–4
Skala
No. Aspek Penilaian
1 2 3 4
1. Kepercayaan diri Tidak percaya Kurang percaya Sering percaya Selalu percaya
diri diri diri diri
2. Penyampaian materi Tidak Kurang Menguasai materi Selalu menguasai
menguasai menguasai yang disampaikan materi yang
materi yang materi yang disampaikan dan
disampaikan disampaikan mudah dimengerti
oleh peserta didik
3. Kejelasan bahasa dan Suara tidak Suara terdengar Suara terdengar Suara terdengar
suara terdengar oleh tapi tidak jelas jelas tapi terlalu jelas dan
peserta lainnya cepat/lambat dimengerti
4. Bertanya Tidak pernah Sangat jarang Kadang-kadang Sering bertanya
bertanya bertanya selama bertanya selama proses belajar-
proses belajar- proses belajar- mengajar
mengajar mengajar
Kriteria *)
Nama Peserta
No Tanggung Kerja Skor Nilai
Didik Ingin tahu Jujur
jawab sama
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
Kriteria *): 1/2/3/4 (pilih salah satu bedasarkan rubrik kriteria penilaian sikap sosial)
FORMAT PENILAIAN
Nilai:
Jumlah Skor x 100
16
Predikat Nilai
A 85 – 100
B 70 – 84
C 60 – 69
D < 60
B. .
C.
D.
E.
c. Penilaian Keterampilan
Teknik Penilaian : Pengamatan
Bentuk Instrumen : Rubrik
INSTRUMEN PENILAIAN PRESENTASI
Skor Perolehan
Nilai Perolehan= ×100
Skor maksimal
KD 3.2 : Menganalisis perkembangan model atom dari model atom Dalton, Thomson, Rutherford, Bohr, dan Mekanika
Gelombang
4.2 : Menjelaskan fenomena alam atau hasil percobaan menggunakan model atom
Indikator Pencapaian Kompetensi :
3.2.1 Menjelaskan proses penemuan partikel penyusun atom
3.2.2 Menentukan partikel dasar penyusun atom
3.2.3 Mendeskripsikan perkembangan teori atom/model atom
3.2.4 Membedakan model atom dari model atom Dalton, Thomson, Rutherford, Bohr, dan Mekanika Gelombang
PETUNJUK :
1. Tuliskanlah nama kelompok pada tempat yang tersedia
2. Jawablah pertanyaan – pertanyaan dalam LKPD
Nama kelompok :
Anggota kelompok : 1 .............................................. 3 ...........................................
2 .............................................. 4 ...........................................
3 .............................................. 5 ...........................................
A. Kegiatan 1
Setelah anda membaca/mempelajari tentang sejarah penemuan partikel dasar penyusun atom,
lengkapilah tabel berikut ini !
No Partikel dasar simbol Massa (sma) Muatan Penemu
1. Elektron 0
−1 e
0 -1 ........................
3. ............................ 1
1 p ...................... .................... ...........................
B. Kegiatan 2
Setelah anda membaca tentang perkembangan teori atom,
lengkapilah tabel berikut ini !
No Teori atom Bunyi teorinya Model atom
1. Atom merupakan bola pejal yang bermuatan positif
dan di dalamnya tersebar muatan negatif elektron
2. Thomson
3 Rutherford
Atom terdiri dari inti atom yang bermuatan
positif yang dikelilingi oleh elektron pada
4 lintasan-lintasan tertentu yang disebut kulit”
5 Mekanika
kuantum
Tugas
1. Tuliskan kelemahan teori atom Bohr
2. Bagaimana bunyi hipotesis De Broglie?
3. Apa yang dimaksud dengan orbital ?
KD 3.2 : Menganalisis perkembangan model atom dari model atom Dalton, Thomson, Rutherford, Bohr, dan Mekanika
Gelombang
4.2 : Menjelaskan fenomena alam atau hasil percobaan menggunakan model atom dan Menggunakan model atom
untuk menjelaskan fenomena alam atau hasil percobaan
Indikator :
3.2.5. Menjelaskan nomor atom dan nomor massa
3.2.6. Menganalisis hubungan nomor atom dan nomor massa suatu atom dengan jumlah partikel dasar penyusun atom
3.2.7. Membedakan isotop, isoton dan isobar
PETUNJUK :
1. Tuliskanlah nama kelompok pada tempat yang tersedia
2. Jawablah pertanyaan – pertanyaan dalam LKPD
Nama kelompok :
Anggota
kelompok : 1 .............................................. 3 ...........................................
2 .............................................. 4 ...........................................
3 .............................................. 5 ...........................................
5 40
19 ❑X ..... ...... ...... ..... .....
16
2 8 O2- 8 10 ......
39
3 19 K+ ........ ...... ......
Kesimpulan :
Isotop adalah .........................................................................................................
Contoh Isobar
NO Notasi Atom Jumlah Jumlah Jumlah
Proton elektron neutron
15
1 8 O ...... ...... .......
15
2 7 N ....... ...... ......
a. Lengkapi tabel di atas!
15 15
b. Nomor ..................... pada 8 O = nomor ....................... pada 7 N
Kesimpulan :
Isobar adalah ........................................................................................................
...............................................................................................................................
...............................................................................................................................
Contoh Isoton
NO Notasi Atom Jumlah Jumlah Jumlah
Proton elektron neutron
1 23
11 Na ...... ...... .......
24
2 12 Mg ....... ...... ......