0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
129 tayangan12 halaman

RPPH TK: Konsep Bilangan & Alam

RPPH menjelaskan rencana pembelajaran harian di TK Frater Don Bosco Tomohon untuk kelompok usia 5-6 tahun. Pembelajaran berfokus pada konsep bilangan, mengenal lambang bilangan, dan menulis bilangan 1-10. Kegiatan mencakup diskusi, menyanyi, dan penilaian sikap, pengetahuan, serta keterampilan siswa.

Diunggah oleh

J1 Veronika Supit
Hak Cipta
© © All Rights Reserved
Kami menangani hak cipta konten dengan serius. Jika Anda merasa konten ini milik Anda, ajukan klaim di sini.
Format Tersedia
Unduh sebagai DOCX, PDF, TXT atau baca online di Scribd
0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
129 tayangan12 halaman

RPPH TK: Konsep Bilangan & Alam

RPPH menjelaskan rencana pembelajaran harian di TK Frater Don Bosco Tomohon untuk kelompok usia 5-6 tahun. Pembelajaran berfokus pada konsep bilangan, mengenal lambang bilangan, dan menulis bilangan 1-10. Kegiatan mencakup diskusi, menyanyi, dan penilaian sikap, pengetahuan, serta keterampilan siswa.

Diunggah oleh

J1 Veronika Supit
Hak Cipta
© © All Rights Reserved
Kami menangani hak cipta konten dengan serius. Jika Anda merasa konten ini milik Anda, ajukan klaim di sini.
Format Tersedia
Unduh sebagai DOCX, PDF, TXT atau baca online di Scribd

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)

TK FRATER DON BOSCO TOMOHON


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Semester / Bulan / Minggu ke :


Hari / Tanggal :
Kelompok / Usia : B / 5-6 tahun
Tema / Sub Tema / Sub-sub tema : Alam Semesta / Langit
Alokasi Waktu : 07.30 – selesai

A. Tujuan Pembelajaran :
 Mengetahui Konsep Banyak Sedikit
 Mengenal konsep bilangan
 Mengenal lambing bilangan
 Membilang banyak benda 1-10

B. Media yang digunakan : LKPD, Pensil, Lem, Gambar

C. Pembukaan (30 menit)


1. Penerapan SOP pembukaan
2. Berdiskusi Tentang Bilangan dan benda-benda langit
3. Menyanyi Pelangi-pelangi

D. Inti (60menit)
1. Anak melakukan kegiatan sesuai arahan guru
2. Guru dan murid berdiskusi tentang bilangan
3. Anak menyebutkan bilangan 1-10
4. Anak mengamati bahan-bahan
5. Mengenal berbagai macam bilangan
6. Menulis lambing bilangan
7. Dapat menjumlahkan lambing bilangan

E. Recalling (15 menit)


1. Merapikan alat-alat yang telah digunakan
2. Diskusi tentang perasaan diri selama melakukan kegiatan bermain
3. Bila ada perilaku yang kurang tepat harus didiskusikan bersama
4. Menceritakan dan menunjukkan hasil karyanya
5. Penguatan pengetahuan yang didapat anak

F. Istirahat/Makan (15 menit)


1. Anak berdoa sebelum dan sesudah makan
2. Anak mencuci tangan
3. Anak makan bersama
4. Bermain bersama

G. Penutup (15 menit)


1. Menanyakan perasaannya selama hari ini
2. Berdiskusi kegiatan apa saja yang sudah dimainkannya hari ini,bagian mana yang
paling disukai
3. Menginformasikan kegiatan untuk besok
4. Penerapan SOP penutupan

H. Rencana Penilaian

ASPEK
NO YANG INDIKATOR Kevin Winner Tomi
DINILAI

1 Sikap 1.2 Mengucapkan doa


belajar.
(Nilai Agama Moral)
2.5 Berani tampil di depan
umum. (Sosial Emosional)
2 Pengetahuan 3.3 - 4.3 Menulis Lambang
bilangan 1-10 dan
Mengunting gambar”. (Fisik
Motorik)
3.6 - 4.6
 Anak dapat menyebut
kan lambang bilanga
n,
 Anak dapat mengenal
lambang bilangan
 Anak dapat menjumla
hkan lambang bilanga
n
 Anak dapat mengurut
kan bilangan 1-10 (m
enempel angka).
(Kognitif)
3.12 - 4.12
 Menyanyi lagu Pelang
i
 Menceritakan pengala
man selama kegiatan
(Bahasa)
3 Keterampilan 3.15 - 4.15 Menempel Lamban
g bilangan. (Seni)

KET :

BB : Belum Berkembang

MB : Mulai Berkembang

BSH : Berkembang Sesuai Harapan

BSB : Berkembang Sangat Baik


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)
TK FRATER DON BOSCO TOMOHON
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Semester / Bulan / Minggu ke :


Hari / Tanggal :
Kelompok / Usia : B / 5-6 tahun
Tema / Sub Tema / Sub-sub tema : Alam Semesta / Gejala Alam
Alokasi Waktu : 07.30 – selesai

A. Tujuan Pembelajaran :
 Menyebutkan lambing bilangan 1 – 10
 Mengenal berbagai macam lambing huruf dan angka
 Menulis lambing bilangan
 Mengenal lambing bilangan

B. Media yang digunakan : LKPD, Pensil, Gambar

C. Pembukaan (30 menit)


4. Penerapan SOP pembukaan
5. Berdiskusi Tentang Bilangan dan Gejala Alam
6. Menyanyi Tik-tik bunyi hujan

D. Inti (60menit)
8. Anak melakukan kegiatan sesuai arahan guru
9. Guru dan murid berdiskusi tentang bilangan
10. Anak menyebutkan bilangan 1-10
11. Anak mengamati bahan-bahan
12. Mengenal berbagai macam bilangan
13. Menulis lambang bilangan
14. Dapat menjumlahkan lambang bilangan

E. Recalling (15 menit)


6. Merapikan alat-alat yang telah digunakan
7. Diskusi tentang perasaan diri selama melakukan kegiatan bermain
8. Bila ada perilaku yang kurang tepat harus didiskusikan bersama
9. Menceritakan dan menunjukkan hasil karyanya
10. Penguatan pengetahuan yang didapat anak

F. Istirahat/Makan (15 menit)


5. Anak berdoa sebelum dan sesudah makan
6. Anak mencuci tangan
7. Anak makan bersama
8. Bermain bersama

G. Penutup (15 menit)


5. Menanyakan perasaannya selama hari ini
6. Berdiskusi kegiatan apa saja yang sudah dimainkannya hari ini,bagian mana yang
paling disukai
7. Menginformasikan kegiatan untuk besok
8. Penerapan SOP penutupan

ASPEK
NO YANG INDIKATOR Celsy Quel Maria
DINILAI

1 Sikap 1.2 Mengucapkan doa


belajar.
(Nilai Agama Moral)
2.5 Berani tampil di depan
umum. (Sosial Emosional)
2 Pengetahuan 3.3 - 4.3 Menulis Lambang
bilangan 1-10 dan
Mengunting gambar”. (Fisik
Motorik)
3.6 - 4.6
 Anak dapat menyebut
kan lambang bilanga
n,
 Anak dapat mengenal
lambang bilangan
 Anak dapat menjumla
hkan lambang bilanga
n
 Anak dapat mengurut
kan bilangan 1-10 (m
enempel angka).
(Kognitif)
3.12 - 4.12
 Menyanyi lagu Tik-tik
bunyi hujan
 Menceritakan pengala
man selama kegiatan
(Bahasa)
3 Keterampilan 3.15 - 4.15 Menempel Benda-b
enda langit dengan rapi. (Seni)

KET :

BB : Belum Berkembang

MB : Mulai Berkembang

BSH : Berkembang Sesuai Harapan

BSB : Berkembang Sangat Baik

Anda mungkin juga menyukai