0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
147 tayangan21 halaman

Permohonan Bantuan Infrastruktur Desa

Proposal ini meminta dana Rp100 juta untuk membangun infrastruktur desa di Desa Luragunglandeuh. Infrastruktur yang ada saat ini belum memadai untuk mendukung pelayanan kepada masyarakat. Dana bantuan ini diharapkan dapat meningkatkan pelayanan pemerintahan desa dan kesejahteraan masyarakat.

Diunggah oleh

Menur Soleh
Hak Cipta
© © All Rights Reserved
Kami menangani hak cipta konten dengan serius. Jika Anda merasa konten ini milik Anda, ajukan klaim di sini.
Format Tersedia
Unduh sebagai DOCX, PDF, TXT atau baca online di Scribd
0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
147 tayangan21 halaman

Permohonan Bantuan Infrastruktur Desa

Proposal ini meminta dana Rp100 juta untuk membangun infrastruktur desa di Desa Luragunglandeuh. Infrastruktur yang ada saat ini belum memadai untuk mendukung pelayanan kepada masyarakat. Dana bantuan ini diharapkan dapat meningkatkan pelayanan pemerintahan desa dan kesejahteraan masyarakat.

Diunggah oleh

Menur Soleh
Hak Cipta
© © All Rights Reserved
Kami menangani hak cipta konten dengan serius. Jika Anda merasa konten ini milik Anda, ajukan klaim di sini.
Format Tersedia
Unduh sebagai DOCX, PDF, TXT atau baca online di Scribd

PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN

KECAMATAN LURAGUNG
KEPALA DESA LURAGUNGLANDEUH
JLN. Raya Luragung-Cidahu Kuningan 45581

Luragunglandeuh, 20 Desember 2013

Nomor : 141/ / Pem Kepada :


Sifat : Segera Yth. Bapak Gubernur Jawa Barat
Lampiran : 1 (satu) berkas Melalui :
Perihal : Permohonan Bantuan Keuangan Kepala BPMPD Provinsi
Fasilitasi Peningkatan Jawa Barat
Infrastruktur Perdesaan Tahun Di
Anggaran 2014 BANDUNG

Dipermaklumkan dengan hormat, dalam rangka peningkatan


fasilitasi Infrastruktur Perdesaan perlu didukung oleh sarana yang
memadai.
Guna mendukung hal tersebut, kami berencana membangun
Infrastuktur Perdesaan dipandang perlu untuk dilakukan perbaikan,
sehingga peningkatan pelayanan terhadap masyarakat dapat terwujud
yang ditunjang oleh suasana dan prasarana.
Sehubungan dengan keterbatasan dana, kami mohon kepada
bapak Gubernur Jawa Barat dapat merealisasikan biaya fasilitasi
Infrastruktur perdesaan sebesar Rp. 100.000.000,00 (Seratus juta
rupiah).
Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian Bapak
kami haturkan terima kasih, semoga segala bentuk bantuan dari Bapak
menjadi dasar bertambahnya loyalitas dan kinerja kami.

KEPALA DESA LURAGUNGLANDEUH

UGA NUGRAHA

Mengetahui :
CAMAT LURAGUNG

AGUS SURYO.SY.S.Sos.MM
NIP. 196602011992021002
Tembusan Yth :
1. Bupati dan Wakil Bupati Kuningan
2. Kepala BPMPD Provinsi Jawa Barat
3. Kepala Biro Keuangan Setda Prov Jabar
4. Kepala BPMD Kabupaten Kuningan
5. Camat Luragung
PROPOSAL
PEMBANGUNAN FASILITASI INFRASTUKTUR PERDESAAN
DESA LURAGUNGLANDEUH KECAMATAN LURAGUNG

BAB I
PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Pemerintah Desa merupakan lini terdepan dalam penyelenggaraan program
Pemerintah dan pelayanan kepada masyarakat. Untuk mendukung kelancaran
pelaksanaan program pemerintah dan memberikan pelayanan kepada masyarakat
tersebut, diperlukan adanya sumberdaya manusia yang handal, sarana prasarana
Pemerintahan desa dan Infrastruktur dasar perdesaan serta dengan dukungan Dana
yang memadai.
Disisi lain perhatian Pemerintah, Provinsi dan Pemerintah Kabupaten sampai
saat ini dirasakan masih belum optimal sehingga keberadaan Desa sebagai wilayah
yang mempunyai otonomi asli Desa belum seutuhnya diterima oleh semua pihak
namun baru sebatas menjadikan Pemerintah Desa sebagai objek bagi semua
institusi Pemerintah dalam menyukseskan programnya masing-masing.
Hal yang masih kental dalam budaya masyarakat Desa adalah masih
tingginya semangat jiwa gotongroyong dan keswadayaan sebagai ciri desa dalam
melaksanakan pembangunan yang berbasis masyarakat, salahsatunya adalah
semangat untuk membangun Infrastruktur dasar perdesaan guna mewujudkan
kesejahtraan masyarakat.

B. DASAR HUKUM
1. Peraturan Pemerintah No. 72 Tahun 2005 Tentang Desa
2. Peraturan Gubernur Provinsi Jawa Barat Nomor 1 Tahun 2014 tentang penjabaran
APBD Provinsi Jawa Barat Tahun 2014
3. PeraturanDaerah No. 9 tentang Perencanaan Pembangunan Jangka Panjang
Daerah Provinsi Jawa Barat Tahun 2000
4. Peraturan Daerah Nomor 54 Tahun 2008 Tentang Rencana Pembangunan Jangka
Menengah ( RPJM ) Tahun – 2012.

C. MAKSUD dan TUJUAN


a. Maksud
Mendorong Pemerintah Desa untuk mengembangkan potensi lokal yang dimiliki dan
tersedianya anggaran guna peningkatan penyediaan insfrastruktur dasar
masyarakat, sesuai dengan kondisi dan potensi sumber daya desa.
b. Tujuan
1. Terwujudnya insfrastruktur desa yang memadai sebagai salah satu penunjang
kelancaran akses masyarakat dan produktivitas ekonomi masyarakat;
2. Mendukung perencanaan desa yang telah dituangkan dalam Rencana
Pembangunan jangka Menengah Desa (RJPMDes) dan Rencana Kerja
Pemerintah Desa (RKPDes)
3. Meningkatkan kesejahtraan masyarakat;

D. PERMASALAHAN
Kurang optimalnya sarana dan prasarana pelayanan terhadap masyarakat membuat
buruknya emage Pemerintah Desa menjadi alasan utama, mengapa usulan ini diajukan.
Sehingga apabila terealisasi diharapkan pelayanan dan image terhadap Pemerintah
Desa menjadi sangat baik. Dan dalam pelaksanaan kegiatan pembangunan masalah
yang kami rasakan adalah keuangan, karena kami tidak mempunyai Sumber
Pendapatan Asli Desa ( PAD ) yang memadai sehingga suksesnya pembangunan
dimaksud kami sangat memerlukan bantuan.
BAB II

GAMBARAN UMUM POTENSI DESA

C. GAMBARAN UMUM GEOGRAFI WILAYAH

PROPIL DESA LURAGUNGLANDEUH


A. GAMBARAN GEOGRAFIS DESA LURAGUNGLANDEUH

 LETAK WILAYAH :
 Kondisi Geografis Desa Luragunglandeuh
 Ketinggian tanah dari permukaan air laut : 250 mdl
 Banyaknya curah hujan : 290 mm/thn
 Tofografi : Dataran Rendah
 Suhu udara rata – rata : 20-34 0C

 Orbitrasi (Jarak dari Pusat Pemerintahan)


 Jarak dari pusat Pemerintahan Kecamatan : 0,50 Km
 Jarak dari pusat Pemerintahan Kabupaten : 21 Km
 Jarak dari pusat Pemerintahan Provinsi : 197 Km

 Batas – batas Wilayah Desa


 Sebelah Utara : Desa Dukuhmaja
 Sebelah Selatan: Desa Luragungtonggoh
 Sebelah Timur : Desa Cikaduwetan
 Sebelah Barat : Desa Margasari/Sindangsuka

 Luas Desa : 332,366 ha


 Luas Ladang : 4,336 ha
 Kependudukan
 Jumlah Penduduk menurut Jenis Kelamin
a. Laki – laki : 2.526 orang
b. Perempuan : 2.400 orang
Jumlah : 4.926 orang
 Jumlah Kepala Keluarga : 2.266 KK

JUMLAH PERANGKAT DESA


a. Sekretaris : 0 orang
b. Kepala Urusan : 4 orang
c. Kepala Dusun : 5 orang
PEMBINA RT / RW
a. Jumlah RT : 33 Unit Organisasi
b. Jumlah RW : 8 Unit Organisasi
c. Jumlah Dusun : 05 Dusun

PAJAK RESTRIBUSI
Pajak Bumi dan Bangunan (PBB)
1. Jumlah Wajib Pajak (WP) : 3.927
2. Jumlah SPPT : 3.927
3. Jumlah Ketetapan : 76.903.637,-
4. Jumlah Realisasi : 76.903.637,- (100%)

LEMBAGA KEAMANAN DESA


Pembinaan Hansip
a. Jumlah anggota : 10 orang
b. Jumlah Pos Kamling : 10 buah

BIDANG KEAGAMAAN
Sarana Peribadatan
a. Jumlah Mesjid : 1 buah
b. Jumlah Mushola : 10 buah

BIDANG KESEHATAN
Prasarana Kesehatan
a. Puskesmas Pembantu : 1 buah
b. Poliklinik / Balai Pengobatan : - buah
c. Posyandu : 5 buah

BIDANG PENDIDIKAN
Pendidikan Formal
a. Taman Kanak-kanak/ : 1 buah
b. Sekolah Dasar (SD) : 3 buah
c. SMP : - buah
d. SMA : 1 buah
e. Pondok Pesantren ; 2 buah
SARANA OLAHRAGA / KESENIAN / KEBUDAYAAN
a. Olah raga
1. Lapangan sepakbola : 1 buah
2. Lapangan bulutangkis : 2 buah
3. Lapangan Futsal : - buah
4. Lapangan Tenis : - buah
5. Lapangan Volly ; 3 buah
6. Lapangan Basket : - buah

INDUSTRI
1. Industri Rumah Tangga : 7 buah

PENGAIRAN
1. Waduk/Check Dam : buah
2. Saluran Irigasi : 5 buah
3. Gorong-gorong : 15 Buah
4. Pompa Air :2

PERTANIAN
1. Padi dan Palawija
a. Kacang Merah : Ha
b. Ubi Kayu : Ha
2. Sayur - Sayuran
a. Tomat : - Ha
b. Sawi : - Ha
c. Kentang : - Ha
d. Kubis : - Ha
e. Buncis : - Ha
f. Seledri : - Ha
g. Umbi – umbian : - Ha
3. Buah - Buahan
a. Alpukat : - Ha
b. Pisang : 1,5Ha
c. Starwberry : - Ha
PERKEBUNAN
1. Kelapa : 1 Ha

PERIKANAN
1. Tambak :-
2. Empang / Kolam :-

PETERNAKAN
1. Sapi : 53 ekor
2. Ayam Kampung : 1.600 ekor
3. Domba : 67 ekor
4. Kelinci : 12 ekor
5. Kucing : 23 ekor

PERDAGANGAN/JASA
1. Perdagangan
a. Toko : 25 unit
b. Pengecer Gas dan BBM : 10 unit
2. Jasa
a. Jasa Ekspedisi : - unit
b. Jumlah Pemilik Angdes : - unit

PERKOPERASIAN
1. Koperasi Karyawan : Koperasi Mekar Tani
BAB III
PELAKSANAAN PEMBANGUNAN

A. RENCANA ANGGARAN PENDAPATAN


Rencana anggaran pendapatan disusun berdasarkan muyawarah yang
dilakukan oleh pihak Pemerintah Desa, Unsur BPD, Unsur LPM serta Tokoh
Masyarakat.
Dari musyawarah tersebut menghasilkan kesepakatan, diantaranya bahwa
Anggaran Pendapatan rencananya akan didapat dari :
- Swadaya Masyarakat (biaya) : Rp 6.000.000,00
- Bantuan Gubernur : Rp. 100.000.000,00
Jumlah ……………………………… : Rp. 106.000.000,00
(Seratus Enam Juta Rupiah)

B. PERUNTUKKAN ANGGARAN BIAYA


Rencana Anggaran Biaya yang telah disusun oleh secara terperinci dalam
lampiran proposal ini.

HARGA JUMLAH
No URAIAN SATUAN VOL SATUAN HARGA
(Rp) (Rp).
1. Semen sak 250 65.000 16.250.000,-
2 Batu belah M3 140 135.000 18.900.000,-
3 Pasir Pasang M3 80 130.000 10.400.000,-
4 Pasir Urug M3 120 110.000 12.000.000,-
5 Ember Buah 40 15.000 600.000,-
6 Jolang Buah 20 20.000 400.000,-
7 Sendok Semen Buah 30 15.000 450.000,-
8 Cangkul Buah 60 60.000 360.000,-
9 Upah Pekerja Tukang HOK 175 70.000 12.250.000,-
10 Upah Pekerja Layan HOK 375 60.000 22.500.000,-
11 Biaya tek terduga LS 5.050.000,-

JUMLAH 100.000.000,-

KEPALA DESA
LURAGUNGLANDEUH

UGA NUGRAHA

Mengetahui :
Kepala UPTD PU Cipta Karya

.................................
BAB IV
PENUTUP

Demikian proposal ini kami susun, untuk menjadi bahan pertimbangan dan
perhatian seperlunya, disertai harapan dapat terkabulnya pengajuan bantuan biaya
Fasilitasi Insfratruktur Perdesaan Desa Luragunglandeuh Kecamatan Luragung Kabupaten
Kuningan, sehingga apa yang kami rencanakan dapat terealisasi dengan baik.

KEPALA DESA LURAGUNGLANDEUH

UGA NUGRAHA
Lampiran Keputusan Kepala Desa Luragunglandeuh
Nomor : 05/KPTS/XII/2013
Tanggal : 18 Desember 2013
Tentang : Pembentukan Panitia Pelaksana Pembangunan
Fasilitasi Peningkatan Infrastruktur dasar Perdesaan

KOMPOSISI PERSONALIA PANITIA PELAKSANA PEMBANGUNAN FASILITASI


PENINGKATAN INFRASTRUKTUR DASAR PERDESAAN
DESA LURAGUNGLANDEUH KECAMATAN LURAGUNG

No NAMA JABATAN KETERANGAN

1. KEPALA DESA PENANGUNGJAWAAB

2. S. SUDIRJA KETUA

3. NANA HERDIANA SEKRETARIS

4. MAMAT RAHMAT BENDAHARA

5. KUSNANDI SEKSI PEMBANGUNAN

6. DASJA SEKSI PERALATAN

7. RASTA SUKARJA SEKSI HUMAS

KEPALA DESA LURAGUNGLANDEUH

UGA NUGRAHA
PERMOHONAN PENCAIRAN
BANTUAN INFRASTRUKTUR DASAR PERDESAAN
KEGIATAN REHABILITASI KANTOR
PEMERINTAH DESA LURAGUNGLANDEUH

DESA : LURAGUNGLANDEUH
KECAMATAN : LURAGUNG
KABUPATEN : KUNINGAN
Alamat : Jalan Ki Gedeng Luragung No. 8 Kode Pos 45581
PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN
KECAMATAN LURAGUNG
KEPALA DESA LURAGUNGLANDEUH

SURAT PERNYATAAN TANGGUNGJAWAB


PENGGUNAAN BANTUAN KEUANGAN

Yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : UGA NUGRAHA


Jabatan :.Kepala desa
Bertindak untuk dan atas nama : Pelaksana
Alamat : Desa Luragunglandeuh Kecamatan Luragung
Nomor KTP :
Telepon/HP/Fax :
E-mail :

Dengan ini, menyatakan dengan sebenarnya bahwa untuk memenuhi tujuan transparansi dan akuntabilitas
penggunaan dana belanja hibah :

1. Bertanggungjawab penuh baik formal maupun materiil atas penggunaan bantuan keuangan yang diterima;
2. Akan menggunakan bantuan keuangan sesuai dengan rencana penggunaan proposal yang telah disetujui;
3. Bersedia diaudit secara independen sesuai peraturan perundang-undangan.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan penuh kesadaran dan tanggung jawab serta tidak ada unsur paksaan dari
pihak manapun.

Luragunglandeuh, 20 Desenber 2013

KEPALA DESA LURAGUNGLANDEUH

UGA NUGRAHA
PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN
KECAMATAN LURAGUNG
KEPALA DESA LURAGUNGLANDEUH

Luragunglandeuh , Desember 2014

Kepada
Nomor : 141 / /Pem Yth. Bapak Gubernur Jawa Barat
Sifat : Biasa
Lampiran : 1 (satu) berkas
Hal : Permohonan Pencairan dan Rincian Rencana Di
Penggunaan Bantuan Keuangan.
BANDUNG

Bahwa berdasarkan Peraturan Gubernur nomor 1 tahun 2014 tentang Pedoman


Pemberian Bantuan Keuangan kepada Kabupaten / kota dan desa, bersama ini kami mengajukan
permohonan pencairan bantuan keuangan berupa uang sebesar Rp. 100.000.000,- (Seratus Juta
Rupiah) dengan rincian rencana penggunaan sebagaimana terlampir.

Demikian permohonan kami, atas perkenan dan bantuan Bapak diucapkan terima kasih.

KEPALA DESA LURAGUNGLANDEUH

UGA NUGRAHA

Tembusan :
1. Asisten Administrasi dan Keuangan SETDA Provinsi Jawa Barat;
2. Kepala BPMPD Provinsi Jawa Barat;
3. Kepala Biro Keuangan SETDA Provinsi Jawa Barat.
Nomor :

Telah diterima dari : PEMERINTAH PROVINSI JAWA BARAT

Uang Sejumlah : = = = = = = = = = = Seratus Juta Rupiah ============

Untuk Pembayaran : Bantuan keuangan kepada pemerintah desa dalam pembangunan


Infrastruktur Desa.

...........................,........................... 2014
Yang Menerima,
Rp. 100.000.000,- KEPALA DESA LURAGUNGLANDEUH

UGA NUGRAHA.

Nomor :

Telah diterima dari : PEMERINTAH PROVINSI JAWA BARAT

Uang Sejumlah : = = = = = = = = = = = = = Seratus Juta Rupiah =============

Untuk Pembayaran : Bantuan keuangan kepada pemerintah desa dalam pembangunan


Infrastruktur Desa.

...........................,........................... 2014
Yang Menerima,
Rp. 100.000.000,- KEPALA DESA LURAGUNGLANDEUH

UGA NUGRAHA
PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN
KECAMATAN LURAGUNG
KEPALA DESA LURAGUNGLANDEUH
JLN. Raya Luragung-Cidahu Kuningan 45581

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah swt, yang telah melimpahkan rahmat taufik dan
hidayahnya, sehingga kami dapat kami dapat menyusun sebuah proposal Permohonan Pencairan Biaya
Fasilitasi Peningkatan Infrastruktur Perdesaan Desa Luragunglandeuh Kecamatan Luragung tahun
anggaran 2014.
Melalui Proposal ini agar dapat diketahui bersama bahwa keadaan infrastruktur di Desa
Luragunglandeuh kurang memadai, karena hal tersebut kami Pemerintah Desa mengharapkan perhatian
yang penuh dari APBD Provinsi untuk merealisasikan anggaran yang Desa kami ajukan.
Terselesaikannya proposal ini tidak lain karena adanya bantuan dari berbagai pihak terutama
yang bersangkutan langsung dengan penggarapan dengan proposal ini. Kami menyadari tanpa bantuan
dari pihak-pihak yang terkait dengan adanya Program tersebut karena kemampuan kami sangat
terbatas.
Penulis berharap semoga proposal yang sederhana ini bermangfaat bagi penulis, dan dapat
acuan bagi Bapak/Ibu yang berkopenten, dengan harapan pengerjaan Infrastrukutr di desa kami
berjalan tanpa halangan dan rintangan dari pihak manapun.

Luragunglandeuh, 20 Desember 2013


Kepala Desa Luragunglandeuh

UGA NUGRAHA
PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN
KECAMATAN LURAGUNG
KEPALA DESA LURAGUNGLANDEUH

KEPUTUSAN KEPALA DESA LUARGUNGLANDEUH


Nomor : 05/KPTS/XII/2013

TENTANG
PEMBENTUKAN PANITIA PELAKSANA KEGIATAN PEMBANGUNAN FASILITASI
PENINGKATAN INFRASTRUKTUR DASAR PERDESAAN TAHUN 2014

KEPALA DESA LURAGUNGLANDEUH

Menimbang : a. bahwa untuk kelancaran penyelenggaraan pembangunan Fasilitas Peningkatan


Infrastruktur Perdesaan perlu membentuk panitia.

b. bahwa berdasarkan pertimbangan dimaksud huruf a, untuk menjamin adanya kepastian


hukum, penetapannya perlu ditetapkan dengan keputusan Kepala Desa.

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 14 Tahun 1950 tentang Pemerintahan Daerah Kabupaten Dalam
Lingkungan Jawa Barat ;
2. Undang-undang Nomor 32 tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah ;
3. Peraturan Pemerintah Nomor 72 Tahun 2005 tentang Desa
4. Peraturan Daerah Kabupaten Kuningan Nomor 20 tahun 2006 tentang Keuangan Desa ;
5. Peraturan Bupati Kuningan Nomor 42 Tahun 2012 tentang Ketentuan Tata Naskah
Dinas di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Kuningan ;
6. Peraturan Bupati Kuningan Nomor 9 Tahun 2007 tentang Pedoman Anggaran
Pendapatan dan Belanja Desa.
7. Peraturan Desa Luragunglandeuh Kecamatan Luragung Nomor 01 tentang Anggaran
Pendapatan dan Belanja Desa Tahun Anggaran 2013.

MEMUTUSKAN

Menetapkan
KESATU : Membentuk panitia pembagunan fasilitsi Peningkatan infrastruktur Perdesaan

KEDU : Komposisi dan personalia panitia pembangunan dimaksud diktum KESATU,


sebagaimana tercantum dalam lampiran Keputusan ini.

KETIGA : Tugas poko Panitia pembangunan dimaksud diktum KESATU adalah :


1. Melaksanakan program dan kegiatan pembangunan Fasilitasi Peningkatan
Infrastruktur Perdesaan yang telah direncanakan dapat berjalan sesuai dengan
ketentuan.
2. Betanggung jawab terhadap jalannya kegiatan pembangunan Fasilitasi
Peningkatan Infrastruktur Perdesaan.
3. Melaporkan hasil pelaksanaan kegiatan pembangunan Fasilitasi Peningkatan
Infrastruktur Perdesaan kepada Kepala Desa.

KEEMPAT : Masa Tugas Panitia Pembangunan sebagaimana dimaksud diktum KESATU adalah
sampai dengan berakhirnya kegiatan dan pelaporan pembangunan

:
Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.

Keputusan ini diberikan kepada seluruh personalia pelaksana kegiatan pembangunan,


KELIMA
untuk diketahui dan dilaksanakan sebagaimana mestinya dengan penuh rasa tanggung
jawab.
KEENAM

: Ditetapkan di : LURAGUNGLANDEUH
Pada tanggal : 18 Desember 2013
KEPALA DESA LURAGUNGLANDEUH

UGA NUGRAHA
PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN
KECAMATAN LURAGUNG
Jln. Siliwangi No. 12 Tlpn (0232) 8762561 Kuningan 45581

Nomor : Luragung, 28 Nopember 2012


Sifat : Penting
Lampiran : 1 (satu ) berkas Kepada,
Perihal : Rekomendasi Program Dana Bantuan Yth. Bapak Gubernur Provinsi Jawa Barat
Pemerintah Provinsi Jawa Barat Melalui
Kepala BPMPD Provinsi Jawa Barat
DI
BANDUNG

Dipermaklumkan dengan hormat, sehubungan akan direalisasikannya dana bantuan Pemerintah


Provinsi Jawa Barat, bersama ini disampaikan permohonan dana bantuan Pemerintah Provinsi Jawa
Barat untuk Desa Luragunglandeuh dengan persyaratan sebagai berikut :

1. Surat permohonan dari Kepala Desa perihal Permohonan Bantuan dari Pemerintah Provinsi
Jawa Barat
2. Surat Rekomendasi dari Camat
3. Berita Acara Musyawarah Desa
4. Rencana Anggaran Biaya ( RAB ) dana bantuan Pemerintah Provinsi Jawa Barat.
5. Photo Proyek 0 %
6. Photo Copy bukti rekening Pemerintah Desa dari pihak Bank Jabar Banten
.

Demikian kiranya agar menjadi maklum dan untuk dipertimbangkan, atas bantuannya kami
haturkan terimakasih.

CAMAT LURAGUNG

AGUS SURYO.SY.S.Sos.MM
NIP. 196602011992021002
POTO LOKASI KONDISI 0 %
DUSUN WAGE DESA LURAGUNGLANDEUH
POTO LOKASI KONDISI 0 %
DUSUN WAGE DESA LURAGUNGLANDEUH

Anda mungkin juga menyukai