1.
Bentuk Karya Seni Rupa (Gambar Reproduksi)
Gambar: Seni Lukis (A View of Mount Megamendung)
Karya: Raden Saleh
Definisi Karya Seni Rupa: lukisan ini menggambarkan pemandangan alam di area
Megamendung, Puncak, Bogor pada masa itu.
Fungsi Karya: sebagai hiasan dinding.
2. Bentuk Karya Seni Rupa (Gambar Reproduksi)
Gambar: Seni Patung (patung hiasan)
Karya: [Link]
Definisi Karya Seni Rupa: Patung hiasan bentuknya beragam bisa berupa binatang
atau manusia semua itu sesuai keinginan pembuat patung atau konsumen yang
meminta dibuatkan patung ini.
Fungsi Karya: untuk memperindah ruangan atau mempercantik halaman rumah.
3. Bentuk Karya Seni Rupa (Gambar Reproduksi)
Gambar: seni reklame (reklame)
Karya:
[Link]
5695737/jenis-jenis-reklame-ada-spanduk-hingga-billboard/amp?
amp_gsa=1&_js_v=a9&usqp=mq331AQIUAKwASCAAgM
%3D#amp_tf=Dari%20%251%24s&aoh=17229399334206&referrer=https%3A
%2F%[Link]&share=https%3A%2F%[Link]
%2Fedu%2Fdetikpedia%2Fd-5695737%2Fjenis-jenis-reklame-ada-spanduk-
hingga-billboard
Definisi Karya Seni Rupa: reklame dapat ditemukan dengan mudah di tempat-
tempat umum. Reklame adalah pemberitahuan kepada umum tentang barang
dagangan yang dikemas dengan kata-kata dan gambar menarik supaya laku.
Fungsi Karya: sebagai media iklan barang.
4. Bentuk Karya Seni Rupa (Gambar Reproduksi)
Gambar: Seni Dekorasi (Dekorasi)
Karya: [Link]
pengertian-fungsi-dan-jenis-motifnya
Definisi Karya Seni Rupa: Gambar Dekorasi adalah gambar yang digunakan
untuk membuat sesuatu menjadi lebih menarik.
Fungsi Karya: Sebagai hiasan
5. Bentuk Karya Seni Rupa (Gambar Reproduksi)
Gambar: Seni ilustrasi (ilustrasi kartun)
Karya: [Link]
Definisi Karya: kartun adalah jenis ilustrasi yang disajikan dalam bentuk yang
menarik dan biasanya berisi cerita yang menarik.
Fungsi Karya: mempercantik tampilan.